Cursor Keris

-

20 Mei 2014

DipooStore: 10 wirausaha terbaik UNDIP 2014

10 Besar Wirausaha Terbaik UNDIP 2014

Alhamdulillah DIPOOStore dinobatkan sebagai salah satu usaha mahasiswa terbaik Universitas Diponegoro tahun 2014, minggu(18/5) silam. Mengingat bussiness startup ini baru melakoni aktivitas usaha di akhir tahun lalu, namun telah mendapat public confidence. Bukan hanya dihati mahasiswa Universitas Diponegoro saja yang notabene konsumen utama kami, namun DIPOOStore juga telah dipercaya sebagai partner komunitas dan UPK dibeberapa Fakultas di Universitas Diponegoro. Terimakasih untuk BEM KM Universitas Diponegoro yang telah memberikan apresiasi sehingga memotivasi kami untuk menjadi lebih baik  dan menginspirasi mahasiswa lain kedepanya.

Tidak ada komentar: